Situasi arus lalu lintas yang
terjadi dari arah Pondok Gede menuju ke arah TL Garuda siang ini nampak
mengalami kepadatan. 13:29 WIB
Tingginya volume kendaraan yang melintas
menjadi pemicu utama terjadinya kepadatan, Sedangkan untuk arah
sebaliknya masih terlihat ramai lancar.