Dalam penangkapan tersebut, jumlah tersangka yang berhasil diamankan sebanyak 30 orang. "Dengan barang bukti berupa 18 unit sepeda motor, 2 unit mobil, 4 HP, 1 pucuk senjata api jenis soft gun, 1 pucuk senjata api rakitan, 125 STNK dan puluhan kunci T,".
Kepolisian menghimbau masyarakat berhati-hati dan tetap selalu menjaga segala barang-barang pribadi saat ada musibah banjir dan pasca banjir. "Masyarakat harus tetap waspada, terutama korban banjir,".