Tabrakan Maut di Kediri Motor vs Mobil, Dua Tewas

19:19


Tabrakan Maut di Kediri Motor vs Mobil,  Dua Tewas

 Laka lantas maut terjadi di depan Pabrik Kertas Surya Zig Zag di Jalan Raya Gampengrejo, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Jumat (1/3/2013) siang.

Musibah terjadi antara pengendara sepeda motor dan mobil.

Kejadian itu mengakibatkan dua pengendara sepeda motor tewas di TKP.

Laka lantas ini masih diselidiki petugas Unit Lantas Polsek Gampengrejo. Korban tewas sudah dievakuasi ke RS Bhayangkara guna menjalani otopsi.

Warga masyarakat  di sekitar TKP masih menyaksikan bekas-bekas kecelakaan yang merengut dua korban tewas.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »