Honda CRV Tabrak Rambu Penunjuk Arah

10:20
Ilustrasi (Foto: Dok. Okezone)


JAKARTA - Sebuah mobil Honda CRV B 666 MG mengalami kecelakaan di Pintu Keluar Tol Jl. MT Haryono. Mobil tersebut menabrak rambu penunjuk arah.

Informasinya ada seperti itu, kata petugas jasa marga, M. Nur, saat berbincang , Kamis (24/1/2013).

Dia menambahkan akibat kecelakaan tersebut, menyebabkan tiang rambu petunjuk arah abruk.

Saat in masih dalam penanganan, dan pengendara saat ini berada rumah sakit, tukasnya.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »