Info Arus Lalin Ruas Tol Jakarta Sekitarnya Siang Ini

08:39
 



Berikut pantauan kondisi arus lalu lintas di sejumlah ruas jalan tol di Jakarta dan sekitarnya, Sabtu (23/11) siang ini, seperti yang disampaikan pihak Jasa Marga Traffic Information Center.

Tol Dalam Kota, Halim-Cililitan arah Kebon Nanas padat pertemuan, arah sebaliknya dari Jakarta Lingkar Barat(JLB)  Kamal-Pluit padat pertemuan.

Tol Jagorawi, Jakarta menuju Bogor/Cawi, mulai dari  Pasar Rebo- kilometer 10+300 padat ada perbaikan guadril pembatas bekas kecelakaan di median, Kilometer 11 -Cibubur utama padat antrian, Antrian Gerbang Tol Ciawi normal, puncak normal dua arah, arah sebaliknya Menjelang Gerbang Tol Pasar Rebo dua padat antrian, Kali Cipinang-Cawang padat.

Tol Cikampek, Jakarta menuju Cikampek mulai dari Cikunir-Bekasi barat padat volume kendaraan, arah sebaliknya kilometer 48+600 ada kecelakaan truk di ROW, kilometer 26 ada kecelakaan, sudah selesai penanganan,  kilometer 24 - Bekasi Barat padat volume kendaraan disamping Bekasi Square ada truk kempes ban di bahu jalan, nunggu mekanik (kalau dipaksa tarik muatan tumpah/posisi kendaraan miring).

Tol Tangerang, Tomang menuju Tangerang  lancar, kilometer 26+250 ada kecelakaan truk di ROW, arah sebaliknya dari Jakarta Lingkar Barat (JLB) kilometer 08 - SimpangSsusun Kembangan arah Kebun Jeruk padat info kecelakaan, Meruya-Tomang padat.

Tol Purbaleunyi, dari Jakarta menuju Bandung kilometer 63 ada penanganan kecelakaan, antrian pasteur 1 kilometer, Cilenyi 200 meter, Pasir Koja 500 meter, Buah Batu 200 meter, arah sebaliknya lancar, kilometer 102 ada kecelakaan beruntun.

Tol JORR, Ulujami menuju Veteran padat antrian gerbang, arah sebaliknya lancar.

Tol Merak, di kedua arah ramai lancar.

Tol Tanjung Priok, Cawang-Kebun Nanas, Kemayoran-exit Gedong panjang padat arteri, arah sebaliknya Pluit-Gedong panjang padat arteri, pertemuan rawamangun padat.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »